Rekomendasi Moisturizer untuk Merawat Skin Barrier, Tidak Membuat Kulit Iritasi dan Aman Bagi Kulit Sensitif
Rekomendasi Moisturizer untuk Merawat Skin Barrier, Tidak Membuat Kulit Iritasi dan Aman Bagi Kulit Sensitif -
source: website Dr.Jart+
Kanal9.id - Jangan lupa untuk rawat skin barrier mu! salah satu cara merawatnya adalah dengan memilih skincare dengan fokus menjaga skin barrier tersebut. Pada artikel kali ini kami akan membahas beberapa rekomendasi moisturizer untuk merawat skin barrier. Jika skin barrier Anda rusak, segera rawat supaya kondisinya cepat pulih! ada banyak rangkaian yang bisa Anda pilih, salah satunya moisturizer dengan kandungan terbaik. Ini dia rekomendasi moisturizer untuk merawat skin barrier bisa Anda coba.
Skin barrier yang rusak akan membuat kulit mudah teriritasi atau menjadi sensitif. Jika Anda mengalami hal ini, segera pilih skincare dengan kandungan menjaga seperti rekomendasi moisturizer untuk merawat skin barrier berikut ini.
Daftar moisturizer aman dan diperuntukkan bagi skin barrier 1. Dr. Jart+ Ceramidin Cream Pertama, Anda bisa pilih moisturizer dari Dr. Jart+ Ceramidin Cream yang punya kandungan baik seperi centella asiatica dan ceramides. Kandungan tadi bisa membuat skin barrier mu terjaga dan mencegah timbulnya iritasi. Pelembab ini sangat cocok buat Anda dengan tipe kulit kering dan sensitif. 2. Paula’s Choice Omega+ Complex Moisturizer Kedua, moisturizer untuk merawat skin barrier selanjutnya ada dari Paula’s Choice Omega+ Complex Moisturizer. Dengan kandungannya seperti ceramides, Omega fatty acids, dll dipercaya bisa membuat skin barrier Anda yang rusak kembali pulih. 3. Etude House Soon Jung 2x Barrier Intensive Cream Ketiga, moisturizer untuk merawat skin barrier ada Etude House Soon Jung 2x Barrier Intensive Cream dengan beberapa kandungan utama yang dikenal bisa menenangkan kulit wajah. Selain itu, moisturizer ini juga akan memperkuat skin barrier mu yang telah rusak, sekaligus menghidrasi kulit dengan sangat baik. 4. Krave Beauty Oat So Simple Water Cream Keempat, ada moisturizer dari Krave Beauty Oat So Simple Water Cream dengan kandungan oat yang dipercaya bisa mengangkat sel kulit mati yang membuat pori-pori wajah tersumbat. Selain itu formulanya juga ringan dan aman untuk menjaga skin barrier tetap sehat. Itu tadi pembahasan tentang rekomendasi moisturizer untuk merawat skin barrier. Semoga informasi tersebut bermanfaat.
***
Editor: Administrator